Panjang Pembuluh Darah Sama Dengan Empat Kali Mengelilingi Bumi

pembuluh darah

Jika dibentangkan dari ujung ke ujung, arteri kapiler, dan nadi akan membentang sekitar 60.000 mil (96.000 km) pada rata-rata anak dan akan membentang sekitar 100.000 mil (160.000 km) pada orang dewasa. Panjang jari-jari bumi jika diukur secara teliti dan akurat sekitar 6.371 km, jadi didapatkan keliling bumi adalah sekitar 40.009,88 km. Jadi, dalam hal ini diperoleh hitungan sebagai berikut. Jarak 160.000 km berarti hampir 4 kali perjalanan mengelilingi bumi. Jarak 96.000 km berarti hampir 2,5 kali perjalanan mengelilingi bumi. Bumi diasumsikan berbentung lingkaran. Dengan demikian, perhitungan keliling bumi tersebut dilakukan dengan lintasan perjalanan dalam bentuk mengelilingi lingkaran.


Tolong dibaca terlebih dahulu !

Anda sedang membaca artikel tentang Panjang Pembuluh Darah Sama Dengan Empat Kali Mengelilingi Bumi dan anda bisa menemukan artikel Panjang Pembuluh Darah Sama Dengan Empat Kali Mengelilingi Bumi ini dengan url https://mimpiarie.blogspot.com/2016/12/panjang-pembuluh-darah-sama-dengan.html, Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Panjang Pembuluh Darah Sama Dengan Empat Kali Mengelilingi Bumi ini sangat bermanfaat bagi teman-teman Anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link postingan Panjang Pembuluh Darah Sama Dengan Empat Kali Mengelilingi Bumi sebagai sumbernya.
loading...
 

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Panjang Pembuluh Darah Sama Dengan Empat Kali Mengelilingi Bumi"

Post a Comment

Tata Tertib Berkomentar di Blog MimpiArie
-Dilarang menyisipkan link aktif pada komentar
-Dilarang promosi iklan
-Dilarang komentar yang berbau pornografi dan perjudian
-Dilarang komentar yang mengandung unsur SARA.